11 Juli 2011

Puasa seumur hidup

Dikisahkan, Rasulullah pernah ditanya apakah boleh berpuasa seumur hidup??, beliau menjawab:
"itu berarti tidak berpuasa dan tidak berbuka"
Kemudian ditanya lagi "bagaimana berpuasa dua hari dan berbuka satu hari?"?, Rasulullah menjawabnya dengan pertanyaan:
"apakah ada yang kuat mengerjakannya??"
Kemudian Rasulullah ditanya lagi "bagaimana kalau berpuasa satu hari dan berbuka dua hari,  Rasulullah menjawabnya:
"saya ingin dapat kuat mengerjakan seperti itu". dilanjutkan lagi "puasa tiga hari tiap bulan, puasa tiap bulan ramadhan, ini sudah berarti puasa seumur hidup. Puasa hari Arafah berharap agar  Allah SWT menghapus dosa tahun yang lalu dan dosa tahun mendatang. Puasa Asyura  bertujuan agar Allah menghapus dosa tahun berikutnya """ (HR Muslim).    


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Mohon daftarkan diri anda:

Pulau Seram, Maluku